Sejarah Alue Pande



Gampong Alue Pande pada mulanya adalah suatu wilayah Gampong yang di pimpin oleh seorang petua, pada tahun 1942 datang dua orang dari daerah lain yang ahli dibidang pande besi, dan kemudiaan menetap disini dan membuka usaha pande besi di pinggir anak sungai. Dari anak sungai inilah dia mengambil air untuk menyepuh besi menjadi parang dan sebagainya, sehingga dia memberi nama anak sungai ini Alue Pande, yang dalam bahasa aceh (Alue Toe teumpat seumande).Gampong Alue Pande merupakan salah satu Gampong yang terletak di Pemukiman Panga Ujong Kecamatan Panga Kabupaten Aceh Jaya yang berjarak 6 Km dari pusat Kecamatan, luas wilayah Gampong Alue Pande Adalah ± 2000 Ha, yang terbagi kedalam Tiga dusun yaitu Dusun Pulo Ie, Dusun Neubok Krueng dan Dusun Alue Puntoe dengan jumlah penduduk ± 280 Jiwa yang mayoritas penduduknya bermata pencaharian sebagai Petani Sawah, sebagian kecil Petani Kebun dan yang lainnya berdagang dan sebagian wiraswasta.




Alue Pande

Alamat
Dusun Alue Puntoe. Gampong Alue Pande. Kecamatan Panga. Kabupaten Aceh Jaya. Kode Pos 23653
Phone
Telp. 081228626802, Fax. 0651 - 7554636
Email
Aluepande@gmail.com
Website
aluepande.sigapaceh.id

Kontak Kami

Silahkan Kirim Tanggapan Anda Mengenai Website ini atau Sistem Kami Saat Ini.

Total Pengunjung

11.562